Jenis Beladiri dalam Taktis


Ada 3 jenis beladiri yang dipelajari pada sistem kami, yaitu:
1. Beladiri untuk Sipil
    Menggunakan teknik lepasan, mengutamakan unsur safety dengan metode serang balas lalu mendapatkan waktu untuk berlari atau berteriak minta bantuan.



2. Beladiri Pengamanan
    Biasa dilatihkan pada satuan pengamanan seperti Security dan sejenisnya. Teknik yang dilatihkan adalah teknik kuncian yang berfungsi membatasi gerak lawan.




3. Beladiri Militer
    Diberikan kepada klien yang menghendaki beladiri Taktis yang tidak berbelit-belit. Teknik yang dilatihkan adalah teknik patahan. Berlatih dengan teknik ini, sebelumnya diberikan pemahaman tentang sendi, sehingga klien akan mudah memahami pergerakan lawan.


Komentar

Postingan Populer